PERAN PENULIS NASKAH DALAM MEMASUKAN UNSUR DRAMATURGI PADA FILM PENDEK "ORA ELOK"

research
  • 18 Oct
  • 2024

PERAN PENULIS NASKAH DALAM MEMASUKAN UNSUR DRAMATURGI PADA FILM PENDEK "ORA ELOK"

Komunikasi merupakan sebuah interaksi penyampaian sebuah pesan untuk saling memahami satu dengan lainnya. Film bisa menjadi sebuah media dari sebuah komunikasi. Film dibuat tidak hanya untuk sebagai hiburan saja melainkan juga sebagai media komunikasi untuk menyampaikan sebuah pesan. Film pendek “Ora Elok” merupakan film pendek fiksi dengan genre horor yang berdurasi 10 menit yang mengangkat tema pamali. Film pendek “Ora Elok” mengisahkan seorang laki-laki yang tidak percaya akan pamali, sehingga ia melakukan beberapa kegiatan yang dianggap pamali dan ia mendapatkan kejadian buruk karena melanggar pamali. Film ini tidak hanya sebagai hiburan saja melainkan juga memiliki pesan berupa informasi mengenai hal yang dianggap pamali dan ajakan untuk selalu menghormati sebuah larangan yang sudah ada secara turun temurun. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui peran seorang penulis naskah dalam pembuatan film dari pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Dan peran seorang penulis naskah untuk memasukan unsur dramaturgi guna menunjang film supaya semakin menarik dan bisa mengajak penonton merasakan emosi yang ada di film pendek “Ora Elok”.

Unduhan

  • Full_Skripsi.pdf

    Full_Skripsi

    •   diunduh 62x | Ukuran 12,217 KB

 

  • File_Cover.pdf

    File_Cover

    •   diunduh 29x | Ukuran 806,246

REFERENSI

Andreansyah, R., Purnomo, A. M., & Setiawan, K. (2024). Penerapan Komunikasi Non Verbal di Yayasan Penyandang Disabilitas. Karimah Tauhid, 3(1), 726–738. https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i1.11514

Elvaretta, V., & Ahmad, A. (2021). Perancangan Film Pendek yang Berjudul “Ask Myself.” Sense: Journal of Film and Television Studies, 4(2), 202–221.

Helmayuni., Haryanto, T., Marlida, S., Boer, R. F., Saktisyahputra., Abdullah, A. R., Prayogi, I. A., Rosman, A., Abidin, N, & Sunata, I., 2022. PENGANTAR ILMU KOMUNIKASI. Malang:CV.Literasi Nusantara Abadi

Hidayah, S. M., & Riauan, M. A. I. (2022). Analisis Framing Kebijakan Pembelajaran Tatap Muka Di Media Cnn Indonesia. 6(June 2021), 167–184

Indah,Susanti, 2021. SEPUTAR NASKAH TELEVISI, PENGETAHUAN DASAR UNTUK PEMULA. Sleman: DEEPUBLISH

Javalandasta, Panca. 2021. 5 Hari Mahir Bikin Film. Batik Publisher.

Melinda, V. (2023). ANALISIS RESEPSI PENONTON TAYANGAN DRAMA SERIAL THAILAND  GENRE BOY’S LOVE MENGENAI HOMOSEKSUAL. Jurnal Komunikasi Dan Media, 3(2), 146–159. https://doi.org/10.24167/jkm.v3i2.10286

Munanjar, Azwar., Gogali, Venessa Agusta., Utomo, Ichan widi. 2019. Menulis Naskah Drama dan Non Drama. Yogyakarta: GRAHA ILMU.

Muslimin, N, 2018, BIKIN FILM YUK!. Yogyakarta:Araska

Nur, E. (2021). PERAN MEDIA MASSA DALAM MENGHADAPI SERBUAN MEDIA ONLINE. Majalah Semi Ilmiah Populer Komunikasi Massa, 2(1). https://jurnal.kominfo.go.id/index.php/mkm/article/view/4198

Nurgiansah, T. H. (2021). PELATIHAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAGI GURU PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI SEKOLAH MENENGAH ATAS SE-KABUPATEN BANTUL. BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 28–33. https://doi.org/10.31949/jb.v2i1.566

Purnamasari, M., & Thoriq, A. M. (2021). Peran Media Dalam Pengembangan Dakwah Islam. Muttaqien; Indonesian Journal of Multidiciplinary Islamic Studies, 2(2), 87–99. https://doi.org/10.52593/mtq.02.2.01

Putra, Ricky W & Thabatha'i s, 2022. PENGANTAR DASAR PERENCANAAN DAN PEMBUATAN FILM             ANIMASI. Yogyakarta:ANDI (Anggota IKAPI)

Reynata, A. V. E. (2022). PENERAPAN YOUTUBE SEBAGAI MEDIA BARU DALAM KOMUNIKASI MASSA. KOMUNIKOLOGI: Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 19(02). https://doi.org/10.47007/jkomu.v19i02.514

Vera, Nawiroh. (2023).  SEMIOTIKA DALAM RISET KOMUNIKASI. Depok:PT RAJAGRAFINDO PERSADA